Agustus 2021 : Deflasi Gabungan Dua Kota Sebesar 0,14 Persen - BPS-Statistics Indonesia Nusa Tenggara Barat Province

Pembangunan Wilayah Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) BPS Provinsi Nusa Tenggara Barat

Berikan Penilaian Tentang Layanan Kami di SKD2024

Anda memiliki keluhan mengenai layanan kami? Laporkan langsung ke SP4N Lapor

Home

Product - Official Statistics News

Agustus 2021 : Deflasi Gabungan Dua Kota Sebesar 0,14 Persen

Agustus 2021 : Deflasi Gabungan Dua Kota Sebesar 0,14 Persen

Release Date : September 1, 2021
File Size : 4.01 MB

Abstract

🟢 Untuk wilayah Nusa Tenggara Barat, Kota Mataram mengalami deflasi sebesar 0,18 persen dan Kota Bima mengalami inflasi sebesar 0,02 persen.
🟢 Laju inflasi Gabungan Dua Kota tahun kalender Agustus 2021 sebesar 1,14 persen, lebih tinggi dibandingkan inflasi tahun kalender Agustus 2020 sebesar –0,01 persen. Sedangkan laju inflasi “tahun ke tahun” Agustus 2021 sebesar 1,75 persen, lebih tinggi dibandingkan dengan laju inflasi “tahun ke tahun” di bulan Agustus 2020 sebesar 0,28 persen.

Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Nusa Tenggara Barat

(BPS-Statistics of Nusa Tenggara Barat Province)

Jl. Dr. Soedjono No. 74 Kelurahan Jempong Baru

Kecamatan Sekarbela Kota Mataram

Nusa Tenggara Barat 83116

Telpon: (62-370) 621385

Whatsapp (chat): 6281999952002

Mailbox: pst5200@bps.go.id

logo_footer

Government Public Relation

Sumber dari Kementerian Komunikasi dan Digital

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia